Hasil NBA: Milwaukee Bucks Gulingkan Los Angeles Lakers 126-106
2 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Giannis Antetokounmpo mencetak 24 poin dengan 12 rebound dan sembilan assist untuk memimpin Milwaukee Bucks meraih kemenangan 126-106 atas tim tamu Los Angeles Lakers pada Kamis (13/3) malam.