Berita Sepakbola: Penyerang andalan Timnas Senegal, Sadio Mane, memutuskan untuk meninggalkan Bayern Munich pada musim panas 2023 silam dan bergabung bersama klub asal Arab Saudi, Al Nassr. Ia pun mendapat penghasilan yang cukup melimpah bersama klub tersebut.