Saptoyogo Purnomo Banjir Pujian, Raih Medali Pertama RI di Paralimpiade 2024
4 months ago
18
ARTICLE AD BOX
Saptoyogo Purnomo raih medali pertama untuk Indonesia di Paralimpiade Paris 2024. Dia raih medali perak, mencetak waktu 11,26 detik di final lari 100 meter T37.